Mimpi

2 bertahun-tahun yang lalu di R&B
  • 6
  • 0
  • 0
  • 0
  • 0

Artis: Anggun C. Sasmi
Dirilis: 2006
Album: Best-Of
Genre: Pop, UK R&B, Indonesian Jazz, Indonesian Pop
Record Label : Heben Music

Best-Of adalah sebuah album hit terbaik oleh penyanyi Indonesia Anggun C. Sasmi. Album ini pertama kali dirilis pada Desember 2006 di Indonesia, kemudian disusul pada Mei 2007 di Malaysia dan Juni 2007 di Italia. Dengan materi album yang direkam dalam kurun waktu 1996 hingga 2006, album ini menandai sepuluh tahun perjalanan karier internasional Anggun. Album ini memuat singel-singel Anggun dari album studio Snow on the Sahara (1997), Chrysalis (2000), dan Luminescence (2005). Anggun juga menampilkan proyek kolaborasinya bersama beberapa artis mancanegara, serta singel dari album soundtrack Open Hearts (2002). Untuk edisi Indonesia dan Malaysia, Anggun merekam kembali tiga lagu lawas pada era awal kariernya, "Mimpi", "Bayang Bayang Ilusi", dan "Takut", dengan aransemen musik Andy Ayunir dan Orkestra Saunine.
#

Dalam hitam gelap malam
Ku berdiri melawan sepi
Di sini, di pan**** ini
Telah terkubur sejuta kenangan
Dihempas keras ****mbang (****mbang)

Dan tertimbun batu karang
Yang takkan mungkin dapat terulang
Wajah putih pucat pasi
Tergores luka di hati
Matamu membuka kisah
Kasih asmara yang telah ternoda
Hapuskan semua khayalan (khayalan)

Lenyapkan satu harapan
Ke mana lagi harus mencari?
Kau sandarkan sejenak beban diri
Kau taburkan benih kasih, hanyalah emosi
Melambung jauh, terbang tinggi bersama mimpi
Terlelap dalam lautan emosi, uh
Setelah aku sadar diri, kau t'lah jauh pergi
Tinggalkan mimpi yang tiada bertepi
Kini hanya rasa rindu mer****k di dada
Serasa sukma melayang pergi

Terbawa arus kasih membara, oh-wo-oh
Yeah-yeah-yeah-yeah, ih-ih
Wu-uh-uh, yeah
Hey, eh-eh-eh, eh-eh
Ah-ah-uh, ah-ah-ah, uh-uh, hu-uh
Melambung jauh, terbang tinggi bersama mimpi
Terlelap dalam lautan emosi
Setelah aku sadar diri, kau t'lah jauh pergi
Tinggalkan mimpi yang tiada bertepi, oh
Melambung jauh, terbang tinggi bersama mimpi

Terlelap dalam lautan emosi, uh
Setelah aku sadar diri, kau t'lah jauh pergi
Tinggalkan mimpi yang tiada bertepi, oh
Melambung jauh, terbang tinggi bersama mimpi
Terlelap dalam lautan emosi, uh
Setelah aku sadar diri, kau t'lah jauh pergi
Tinggalkan mimpi yang tiada bertepi
Uh-hu-uh, uh-uh-uh

Baru-baru ini Didengarkan oleh

0 komentar
    Tidak ada komentar yang ditemukan

:: / ::
::
/ ::

Antre